Mengawali tahun 2025 dengan para warga SPC
Pada awal tahun 2025, warga SPC berkumpul untuk bermain dan bersenang-senang. Mereka berharap semangat kebersamaan dan kekuatan hati dapat mewujudkan cita-cita untuk membawa SPC maju. Doa dipanjangkan agar niat baik dijaga oleh Allah, dengan harapan perusahaan berkembang, pekerja sejahtera, dan keluarga bahagia.
Read article